Tagged: charade classy

Chero si Daihatsu Charade Classy

daihatsu charadeMengenang kembali si Chero yang merupakan “My First Own Car” beberapa tahun lalu , dimana mobil tersebut adalah bagian dari plan kehidupan saya setelah plan sepeda motor terpenuhi. Bagaimana saya bisa menyukai mobil keluaran Daihatsu ini ? bisa disimak di posting lama saya di sini : Chero

Sesuai pengalaman tersebut, memang benar terbukti bahwa mempunyai mobil keluaran 90-an harus sedikit banyak menyediakan dana darurat. Mengingat umur spare part yang sudah berjalan hampir 20 tahun, sudah pasti suatu waktu kejadian part rusak di jalan atau tiba tiba ngadat. Continue reading…