Tagged: galaxy

Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus , keren abiss!

Samsung Galaxy tab 7

Bersiaplah untuk meng-upgrade gadget Anda di tahun 2012, karena seri Samsung Galaxy Tab terbaru dan tercanggih akan segera hadir!

Apakah Anda sudah cukup puas dengan performa tablet yang Anda miliki saat ini? Jangan dulu, karena Samsung akan segera memperkenalkan tablet terbarunya yaitu Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus. Tablet ini berbeda dengan yang ada di pasaran saat ini.

Spesifikasi Samsung Galaxy Tab 7 Plus :

Dengan bobot 345 gram dan ketipisan 9,96 milimeter, Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus dapat dibawa di dalam kantong celana Anda dengan nyaman. Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus juga mengusung operation system Android Honeycomb dengan prosesor 1.2 GHz dual core yang super cepat. Terintegrasi dengan WiFi channel bonding berkecepatan 40 MHz dan Adobe Flash, memberikan pengalaman berinternet yang menyenangkan.

Jangan khawatir dengan kemampuannya dalam memberikan hiburan untuk Anda, karena Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus memiliki fitur Rich Multimedia yang luar biasa. Dengan Full HD Playback, menonton video HD di tablet bukannya tak mungkin lagi. Saat ada momen spesial, abadikan dengan kamera 3megapixel yang berada di bagian belakang tablet dan 2megapixel di bagian depan  tablet. Continue reading…

Samsung Galaxy Y ( Young )

Spesifikasi lengkap Samsung Galaxy Y :

Platform

850 / 900 / 1.800 / 1.900MHz GSM&EDGE Band
900 / 2.100MHz 3G Band
3G Network&Data: HSDPA7.2
Android 2.3 (Gingerbread)

Display

262K Colour TFT Technology
320 x 240 External Resolution
3.0″ External Display Size

Video

Video Player: 3GPP / H.263 / H.264 / MPEG4
CIF / QCIF / QVGA (Recording)
Video Streaming available

Business&Office

Document Viewer available
Offline Mode: Flight Mode
Voice Memo, Voice Mail

Memory Continue reading…

Samsung Galaxy Gio S5660

Samsung Galaxy GioPerfect with Gio

Dari 4 anggota keluarga Galaxy terbaru, hanya galaxy Gio yang belum ada kabar dari Samsung. Sebenarnya spesifikasi dari Galaxy Gio gak beda jauh dengan Galaxy Ace, cuma beda layar (Gio 3,2 vs Ace 3,5) dan kamera (Gio 3,2MP vs Ace 5MP Flash LED). Bagi yang gak terlalu membutuhkan fitur kamera, Galaxy Gio adalah pilihan yang tepat dengan harga yang lebih murah dari Galaxy Ace. Semoga Galaxy Gio segera rilis di Indonesia.

Keluarga Samsung Galaxy : Empat “Anggota” Keluarga Galaxy Sang Penerus
Kamis, 24 Februari 2011 | 18:37 WIB

JAKARTA, KOMPAS.COM — Awal tahun 2010, nama Android belum kencang berkibar. Apalagi merebut pasar ponsel pintar. Namun, akhir tahun lalu, semua dugaan itu berubah seketika. Ramalan pengamat bahwa Android akan besar di tahun 2014 ternyata justru terjadi lebih cepat. Sebuah riset yang digelar oleh ChangeWave Research menyebutkan tingkat kepuasan pengguna atas ponsel Android adalah sebesar 72 persen. Satu level di bawah iOS (77 persen) dan di atas OS BlackBerry (41 persen).

Samsung Mobile adalah salah satu yang terdongkrak penjualannya oleh platform ini. Salah satu produk gacoannya, Galaxy S, yang masuk dalam kelas smartphone premium laku terjual hingga 10 juta unit di seluruh dunia.
Continue reading…